Manfaat Garam bagi Kecantikan Tubuh
Garam merupakan bahan penambah dan pelezat disetiap makanan, tapi ternyata garam juga memiliki kandungan yang sangat bermanfaat bagi kesehatan bahkan juga kecantikan seseorang. Simak berikut manfaat garam bagi kesehatan dan kecantikan tubuh.
- Mandi Garam dapat digunakan untuk berendam sehingga akan terasa di lautan. Larutan garam ini memiliki minyak esensial atau herbal kering yang dapat menghaluskan kulit dengan baik, selain itu juga dapat mencegah peradangan di dalam tubuh bahkan meminimalisirkan rasa nyeri otot, pegal linu dan juga masalah persendian.
- Scrube
Kandungan exfoliant yang terdapat di dalam garam dapat berguna dan bermanfat untuk menghaluskan kulit jika memiliki kulit yang sangat kering dengan cara menambahkan minyak almon dan minyak esensial dengan garam, kemudian balurkan layaknya scrub yang lain.
- Deodoran
Kandungan antibakteri adn anti jamur yang ada di dalam garam sangat berguna untuk membunuh bakteri yang ada di ketiak dan juga menghambat pertumbuhan bulu halus. Oleh karena itu disarankan untuk mencoba larutan ini sesudah melakukan penyukuran bulu ketiak dan juga akan membantu menghilangkan bau ketiak anda.
- Pasta Gigi
Kandungan anti bakteri juga mampu untuk membantu melawan sakit gigi, dan juuga gigi berlubang, bahkan juga menyehatkan gig. Oleh karena itu, banyak sekali para pendapat ntuk menyarankan menggunakan pasta gigi dengan garam yaitu denagn cara mencampurkan garm dapur dengan baking soda dan membentuknya hingga menjadi pasta. lalu teteskan minyak esensial beraroma mint atau lainnya dan lakukan penggosokan gigi dengan teratu.
- Obat Kumur
Beberapa penelti menyatakan bahwa larutan garam terdapat kandugan anti bakteri, anti peradanan dan lainnya yang dapat menghilangka bakteri yang menempl dalam gigi. Jika hal ini tidak dihindari aka mengakibatkan gigi berlubang dan juga bau mulut.
- Pembersih Hidung
Dengan mengkonsumsi larutan atau garam setiap harinnya dengan berbagai olahan dan tambahan masakan dapat berguna dan bermanfaat untuk meningkatkan pernafasan dengan maksimal dikarenakan akan melawan bakteri yang menghambat saluran pernafasan dan juga membersihkan gangguan yamg ada di hdung. Oleh karena itu disarankan untuk menambahkan masakannya dengan larutan garam atau garam dapur
- Perawatan Luka
Kandungan anti mikroba yang sangat tinggi di dalam garam sangat bermanfaat untuk menghambat pendarahan dan juga meningkatka hemoglobin di dalam tubuh. Hal itu dilakuka dengan menaburkan kebagian luka untuk penghentian darah yang mengalir.
Posted by : muhammad nurjayadi
email : nurjayadim@gmail.com
blog : http://mnurjayadi.blogspot.co.id/
0 komentar:
Posting Komentar