Beberapa Bahan Makanan Sehat Solusi Diet

Kegemukan ? ya memang beberapa mengalaminya dan tentu saja akan mengganggu aktivitas sehari-hari. Tapi jangan takut disini ada beberapa makanan yang bisa dikonsumsi jika sedang melakukan program diet.
Berikut beberapa yang dapat dikonsumsi :
Jagung 
Jagung adalah salah satu tanaman tanaman penghasil karbohidrat selain gandum dan padi. Jagung juga menjadi makanan pokok yang dijadikan menu diet pengganti nasi, dengan cara jagung diolah direbus, dikukus hingga dimasak sebagai nasi jagung. Jagung juga bisa diolah menjadi masakan manis maupun asin, semuanya tetap lezat dan nikmat. Selezat kandungannya yang cukup banyak dan sangat baik untuk kesehatan, yakni antioksidan, serat, vitamin B, mineral dan fruktosa.

Singkong
Dalam program diet singkong dibuat menjadi tiwul, sredek, gethuk dan lain-lain.

Talas
Diolah dengan cara dikukus atau direbus sebagai sayuran. Memiliki kandungan karbohidrat, serat dan protein.

Kentang
Diolah dengan cara dikukus. Kandungannya vitamin C, serat, dan kalori (rendah).

Gembili
Merupakan satu rimpang yang bisa mengenyangkan perut dan kini keberadaannya makin langka. Diolah dengan cara dikukus. Memiliki kandungan lemak, protein, kalori, vitamin B, fpsfor, kalsium, karbohidrat, zat besi dan vitamin C.

Sukun 
Diolah dengan cara dikukus atau direbus. Kandungannya flavonoid.

Ganyong
Dapat diolah dengan cara dikukus. Dipilih karena mempunyai kandungan vitamin C, protein, lemak, air, karbohidrat, kalori, fosfor, zat besi dan kalsium.

Ubi Jalar
Diolah dengan cara dikukus. Memiliki kandungan fosfor, kalsium, betakaroten, vitamin A, vitamin C, vitamin B1, zat besi, protein, lemak, air dan karbohidrat.

Pasta
Mengandung banyak nutrisi seperti asam folat hingga lemak jumlahnya sangat rendah.

By Posted : Dwi Lestari
Email        : dwil9527@gmail.com
Blogger     : dwilarwy.blogspot.co.id
Share on Google Plus

About Unknown

    Blogger Comment
    Facebook Comment

0 komentar:

Posting Komentar