Jogging merupakan salah satu aktivitas yang busa anda lakukan baik dipagi hari maupun sore hari. Anda bisa melakukannya disektar rumah anda. Olahraga ini merupakan salah satu olahraga yang murah karena tidak membutuhkan peralatan yang canggih. Berikut beberapa manfaatnya.
1. Membakar Lemak
Dengan melakukan jogging, lemak ditubuh akan terus terbakar, karena suhu tubuh akan terus panas setelah melakukan aktivitas ini. Jogging yang dilakukan dipagi hari bisa memberikan vitamin D yang bermanfaat bagi tubuh. Hal ini dikarenakan sinar pagi hari kaya akan vitamin D.
2. Utuk Penghargaan Diri Sendiri
Maksud dari penghargaan diri sendiri disini adalah jika anda berhasil maka akan muncul kepuasaan tersendiri setelahnya. Selain itu dengan melakukan jogging anda akan mendapatkan pengalaman baru saat berlari diluar ruangan.
3. Untuk Menggurangi Stres
Bagi mereka yang mengalami stres, jogging bisa menjadi solusi untuk mengatasi masalah tersebut. Dengan melakukan jogging bersama teman , keluarga ataupun bersosialisasi dengan irang yang belumvanda kenal, bisa membuat anda merasa senang. Dengan adanya perasa senang dapat mengurangi bahkan dapat menghilangkan stres yang anda alami. Peneliti menemukan , bahwa berlari juga dipercaya dapat membuat otak lebih tenang.
Nama : tri utami
Email : utautatri@gmail.com
Blog : utamitri1998.blospot.com
- Blogger Comment
- Facebook Comment
Langganan:
Posting Komentar
(
Atom
)
0 komentar:
Posting Komentar