Cara Mengatasi Kantung Mata Hitam Secara Alami

Kantung mata hitam menjadi masalah yang sangat besar bagi seluruh wanita. Terjadinya kantung mata hitam yaitu kurangnya tidur, kurang mengkonsumsi makanan bergizi dan kurangnya perhatian dalam menjaga mata. Karena mata sering dipaksakan untuk selalu melihat dan bekerja hingga mata mengalami kelelahan. Untuk menghilangkannya kantung mata hitam sebaikanya banyak mengkonsumsi sayur-sayuran segar yang banyak mengantung vitamin A, E dan K yang banyak terdapat pada bayam, wortel, dan lobak. Konsumsi buha yang segar seperti tomat dan apel di pagi hari akan kaya vitamin A, E dan K juga membantu.

Cara Mengatasi Kantung Mata Hitam
Cara diatas tidak maksimal mengatasi masalah kantung mata, karena faktor genetik, stres dan kebiasaan kurang tidur. Sebelum mengatasi secara alami sebaiknya melakukan tes alergi terlebih dahulu untuk mengetahui kulit. Dengan demikian kita bisa langsung megatasi secara alami.
1. Mentimun
     Mentimun dianggap sebagai salah satu bahan alami yang paling ampuh untuk menyamarkan kantung mata. Kandungan asam malonat yang ada didalam mentimun juga memiliki kemampuan menekan gula agar tidak berubah menjadi lemak dibawah mata dan bersifat dingin. Serta mengantung asam saponin yang mampu mengeluarkan lendir dan vitamin E yang mampu mengambat penuaan dan menghilangkan keriput. Kandungan vocunis satium L pada mentimun juga bisa mengencang kulit area mata.
2. Kentang
      Kandunga pada kentang zat phytochemical, polifenol, dan karotenoid dan vitamin C yang terjandung serta vitamin B1 yang bisa bermanfaat meremajakan kulit khususnya bagian kantung mata.
3. Teh Hijau
       Teh hijau bisa membantu menyamarkan kantung mata karena kandungan antioksidannya yang tinggi bisa berfungsi meremajakan sel kulit kantung mata. Dengan cara menempelkan sisa pakai teh hijau pada mata selama 10-20 menit lalu bislas dengan air hangat. Lakukan secara rutin 2-3 kali sehari.
4. Wortel
     Wortel ternyata bisa dimanfaatkan untuk menyamarkan kantung mata karena vitamin A dan C bisa menyamarkan kantung mata. Caranya buah wortel dicuci bersih, lalu dikupas dan potong kecil-kecil. Potongan tadi dblender, lalu dioleskan wortel yang halus tadi dibagian kantung mata. Diamkan selam 10-20 menit lalu bilas dengan air hangat. Lakukan 2-3 kali sehari sampai agak tersamarkan.
5. Minyak Zaitun
    Balurkan dibagian kantung mata dan didampingi dengan pemijatan dibagian mata.
6. Bengkoang
     Caranya dengan memarut bengkoang yang telah dibersihkan. Setelah itu letakan pada bagian kantung mata dan diamkan sampai pagi. 


By Posted : Nuri Manfa'ati
Blogger    : nurimanfa.blogspot.com
Email       : Nurimanfaati10@gmail.com

Share on Google Plus

About Unknown

    Blogger Comment
    Facebook Comment

0 komentar:

Posting Komentar